5 STRATEGI PEMASARAN MELALUI E-MAIL

Strategi pemasaran merupakan suatu bentuk logika pemasaran yang diharapkan dapat menjadi dasar pencapaian target pemasaran yang telah dirancang sebelumnya. Strategi pemasaran dapat terdiri dari pengambilan keputusan yang berkaitan dengan biaya pemasaran dari perusahaan, alokasi pemasaran, dan lain sebagainya. Dengan kata lain, strategi pemasaran merupakan alat fundamental yang menjadi landasan suatu perusahaan untuk mengembangkan keunggulan kompetitifnya di pasar untuk mencapai tujuan penjualan yang ditargetkan.